Jumat, 25 Mei 2018

Membuat Kuis Menggunakan Microsoft Power Point dengan VBA

Microsoft Visual Basic for Applications (VBA) adalah sebuah turunan bahasa pemrograman Visual Basic yang dikembangkan oleh Microsoft dan dirilis pada tahun 1993, atau kombinasi yang terintegrasi antara lingkungan pemrograman (Visual Basic Editor) dengan bahasa pemrograman (Visual Basic) yang memudahkan user untuk mendesain dan membangun program Visual Basic dalam aplikasi utama Microsoft Office, yang ditujukan untuk aplikasi-aplikasi tertentu. VBA didesain untuk melakukan beberapa tugas, seperti halnya mengkustomisasi sebuah aplikasi layaknya Microsoft Office atau Microsoft Visual Studio. Kegunaan VBA adalah mengotomatisasi pekerjaan. Pekerjaan yang dimaksud adalah pekerjaan yang dilakukan secara berulang-ulang dan pekerjaan yang kompleks. 

   VBA berbeda dengan Microsoft Visual Basic, Microsoft Visual Basic memberi banyak pemrograman dan fungsi tingkat lanjut hingga Microsoft Visual Basic dapat dihasilkan program yang lebih kompleks untuk sistem operasi Microsoft Windows maupun Office. Sedangkan VBA hanya dapat dibangun pada aplikasi utama Microsoft Office mengendalikan fungsi aplikasi tersebut melakukan serangkaian objek terprogram. Versi VBA terbaru saat ini adalah versi 6.3 yang dirilis pada tahun 2001, yang mendukung semua program dalam Microsoft Office, yakni Microsoft Excel, Microsoft Access, Microsoft Word, Microsoft Outlook, Microsoft FrontPage, serta Microsoft PowerPoint dan juga Microsoft Visual Studio.

Berikut tutorial singkat membuat kuis menggunakan VBA di power point.

1. Buka power point
2. Aktifkan tab developer untuk menampilkan Macro atau tekan ALT + F11.
3. Copas kode berikut.


Public skor As Integer
Public skor1 As Integer
Public nama As String
Public no As String
Public kls As String
Public is1 As Integer
Public is2 As Integer
Public is3 As Integer
Sub mulai()
skor = 0
skor1 = 0
nama = InputBox("Masukan Nama Lengkap Anda")
no = InputBox("Masukan Nomor Presensi Anda")
kls = InputBox("Masukan Kelas Anda")
ActivePresentation.SlideShowWindow.View.Next
End Sub
Sub tampil()
ActivePresentation.SlideShowWindow.View.Next
biodata
End Sub
Sub biodata()
With ActivePresentation.Slides(3)
 .Shapes(2).TextFrame.TextRange.Text = nama
 .Shapes(3).TextFrame.TextRange.Text = no
 .Shapes(4).TextFrame.TextRange.Text = kls
End With
End Sub
Sub benar()
skor = skor + 1
ActivePresentation.SlideShowWindow.View.Next
End Sub
Sub salah()
ActivePresentation.SlideShowWindow.View.Next
End Sub
Sub so1()
is1 = InputBox("Masukan Jawaban Anda")
ActivePresentation.SlideShowWindow.View.Next
End Sub
Sub so2()
is2 = InputBox("Masukan Jawaban Anda")
ActivePresentation.SlideShowWindow.View.Next
End Sub
Sub so3()
is3 = InputBox("Masukan Jawaban Anda")
End Sub
Sub aaa()
If is1 = 11 Then skor1 = skor1 + 1
If is2 = 2003 Then skor1 = skor1 + 1
If is3 = 11 Then skor1 = skor1 + 1
ActivePresentation.SlideShowWindow.View.Next
hasil
End Sub
Sub hasil()
With ActivePresentation.Slides(15)
 .Shapes(2).TextFrame.TextRange.Text = "Jawaban benar PG Anda " & skor
 .Shapes(3).TextFrame.TextRange.Text = "Jawaban benar Isian Anda " & skor1
 .Shapes(4).TextFrame.TextRange.Text = nama & ", nilai Anda " & (skor + skor1) * 100 / 8
End With
End Sub


4. Buat kuis dengan memanfaatkan VBA tersebut.
5. Untuk melihat hasilnya tekan F5 pada keyboard atau klik Slide Show pada pojok kanan
6. Jangan lupa save file type Power Point Enable Template agar tidak hilang editan kuisnya.

Berikut laman untuk mempelajari VBA. Klik di sini
Berikut hasil dari pembuatan kuis tersebut. Silakan unduh di sini.

Sumber :
  • Wikipedia
  • www.kelasexcel.web.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar